Bupati Iksan Iskandar akan Hadiri Pengukuhan dan Pelantikan KKT di Sulteng, Intip Jadwalnya

    Bupati Iksan Iskandar akan Hadiri Pengukuhan dan Pelantikan KKT di Sulteng, Intip Jadwalnya
    Juru bicara (Jubir) Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Jeneponto, Mustaufiq/Syamsir.

    JENEPONTO, SULSEL - Bupati Jeneponto, Iksan Iskandar dijadwalkan ke Sulawesi Tengah (Sulteng) dalam waktu dekat ini. Hal itu dikabarkan oleh Juru bicara (Jubir) Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Jeneponto, Mustaufiq kepada Indonesiasatu.co.id melalui pesan via Whatsapp, Kamis (22/6/2023). 

    Mustaufiq mengakatan bahwa kunjungan Bupati Jeneponto ke Sulteng untuk menghadiri pengukuhan dan pelantikan Kerukunan Keluarga Turatea (KKT) Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan periode 2023 - 2028.

    "Kan sebelumnya kepengurusan KKT Jeneponto ini sudah dibentuk di Sulteng, sisa pengukuhan dan pelantikannya di sana juga (Sulteng), " kata Mustaufiq. 

    Mustaufiq membeberkan untuk pengurus wilayah KKT Jeneponto di Sulteng dinahkodai oleh Akhmad Sumarling. Akhmad Sumarling akan dilantik dan dikukuhkan oleh Bupati Jeneponto Iksan Iskandar.

    "Rencana pelantikannya bertempat di Sriti Convention Hall kota Palu pada Sabtu, 24 Juni 2023), " bebernya.

    Lebih jauh Jubir Pemda Jeneponto ini mengatakan, sebelumnya Akhmad Sumarling telah berkunjung silaturahmi ke bapak Bupati Jeneponto meminta kehadirannya dalam pelantikan tersebut. 

    Ia menyampaikan bahwa pihak panitia akan menghadirkan seribu warga Jeneponto yang berdomisili di Sulawesi Tengah.

    "Insya Allah, bapak Bupati siap hadir bersama beberapa kepala perangkat daerah, " tutup Mustaufiq (*syr). 

    jeneponto sulsel
    Syamsir, HR

    Syamsir, HR

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Mutasi Sejumlah Pejabatnya, Jubir...

    Artikel Berikutnya

    Peduli, Tim LCKM Berikan Bantuan Santunan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Yonif 715/Mtl Borong Hasil Tani Mama Papua
    Implementasikan 8 Wajib TNI, Babinsa Bersama Warga Fawi Laksanakan Karya Bakti
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Sidang MK, KPU-Bawaslu Tak Kuasa Bantah Dalil Jutaan Tanda Tangan Palsu di Pilgub Sulsel
    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Tak Terbendung, Ribuan Simpatisan Paslon Bupati Paris-Islam Banjir Setiap Pengukuhan Tim PASMI di Tingkat Desa dan Kelurahan
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    Sambut HUT RI ke-79, Kodim 1425 Jeneponto Gencar Lakukan Aksi Karya Bakti
    Tindaklanjuti Instruksi Pj Bupati, Kadinkes Jeneponto dan Jajaran akan Lakukan Pengecetan Puluhan Rumah Kumuh di Tamanroya
    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Hadapi Tahapan Pendaftaran Pencalonan Pilkada Serentak, Ketua KPU Jeneponto: Kesiapan Kami Sudah Matang
    Hadapi Pilkada Serentak, Panwascam Tamalatea Gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif, Petik Surah Az-Zalzalah
    Waspada.! Marak Kebakaran di Jeneponto, Dua Pekan Terakhir 11 Rumah Panggung Milik Warga Ludes Terbakar Api
    Jelang Tahapan Pilkada Serentak, Pemkab Jeneponto Bakal Rapat Muspida, Intip Jadwalnya
    Marak Pencurian, Polsek Tamalatea Gelar Patroli Malam di Tamanroya Sambil Lakukan Pulbaket
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Disdukcapil Jeneponto Sisipkan THR Beli Sembako Dibagikan Anak Yatim, Orang Tua Jompo dan Gelar Bukber
    Meriahkan HUT RI ke-79, DWP Dinas PUPR Jeneponto Gelar Berbagai Jenis Lomba
    Dua Tiang Listrik di Tamanroya Ancam Keselamatan Warga, Minta PLN Jeneponto Segera Bertindak

    Ikuti Kami